Makanan Yang Mengandung Protein Bagi Ibu Hamil

makanan yang mengandung protein
Ibu hamil jangan sampai melewatkan asupan nutrisi lengkap yang dibutuhkan pada saat awal kehamilan sampai menjelang keahiran, karena ibu hamil memiliki asupan nutrisi double bagi dirinya dan si janin, maka dari itu setiap asupan makanan yang dikonsumsi oleh ibu hamil harus diperhatikan dengan baik gizinya supaya anak sehat, cerdas dan lahir dengan baik. 

Asupan protein bagi ibu hamil sangat penting dan dibutuhkan sekali selama kehamilan, sebab protein adalah salah satu jenis nutrisi yang tidka boleh terlewatkan selama kemahilan, agar Anda tidak mengalami kekurangan protein selama kehamilan, 

ketahuilah jenis Makanan Yang Mengandung Protein untuk ibu hamil yang penting untuk dikonsumsi. Kacang kedelai, kacang kedelai ini memang kaya akan protein nabati dan orang Indonesia jarang sekali mengonsumsi kacang kedelai secara langsung, tapi lebih banyak mengonsumsi kacang kedelai yang sudah diolah menjadi tahu, tempe, susu kedelai, dan sejenisnya. 
makanan yang mengandung protein
Meskipun tidak mengonsumsi kacang kedelai secara utuh, Anda bisa mengonsumsi aneka olahan kacang kedelai tersebut untuk menjaga kesehatan selama masa kehamilan. Gandum, salah satu makanan yang mengandung sumber protein cukup baik untuk dikonsumsi oleh ibu hamil adalah gandum, selain mampu memberikan energi lebih bagi tubuh, gandum juga mengandung protein yang cukup baik bagi ibu hamil. 

Kandungan proteinnya ada sekitar 9% dan sangat menguntungkan jika Anda mengonsumsinya setiap sarapan. Telur, sumber protein ini sangat familiar di masyarakat karena sangat terjangkau dan kaya akan nutrisi tepat bagi tubuh, seetiap satu butir telur memiliki kandungan protein sebesar 7 gram dan jumlah ini terhitung cukup besar, tapi disarankan jika Anda takut akan kolesterol selama masa kehamilan bisa mengonsumsi putihnya saja. 

Brokoli, makanan ini menandung vitamin dan juga serat yang baik bagi tubuh, dan brokoli juga sangat baik untuk dikonsumsi oleh ibu hamil karena penting sekali untuk asupan nutrisi yang baik bagi ibu hamil dan janin yang dikandungnya. 

Itulah beberapa jenis Makanan Yang Mengandung Protein bagi ibu hamil yang harus dikonsumsi setiap hari, dan masih banyak lagi makanan yang mengandung sumber protein lainnya untuk kebutuhan asupan nutrisi bagi ibu hamil.
Share on Google Plus

About Rizky

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments :

Post a Comment